Coretan Sebelum Keberangkatan

Jum’at , 11 September 2015  (21.04 WIB) 
I think this is the last post on this year J

Kamis, 17 September 2015
Saya akan berangkat ke Riau untuk pelatihan bekerja , karena Syukur Alhamdulillah say telah diterima di PT.Oki Pulp and Paper.
Sesuatu yang sangat luar biasa bagi saya, entahlah saya memang menginginkan bekerja disini karena juga menurut saya ini merupakan pabrik baru maka saya sangat mengharapkan bisa belajar banyak disini dan beradaptasi serta bersosialisasi dengan baik J

Mungkin ini merupakan postingan treakhir saya untuk ditahun ini atau bahkan sampai beberapa tahun kedepan ,, maybe yaaaa J ,, Karena saya pikir ketika saya mulai bekerja pasti sangat sedikit sekali waktu untuk seperti ini, dan sayapun harus focus dengan pekerjaan/tugas saya nantinya yang harus saya jalankan dengan penuh tanggung jawab.
Entahlah sampai kapan saya tidak mencoret-coret lagi di blog kesayangan saya ini dimana sudah seperti buku diary saya sendiri yang selalu saya tuangkan berbagai macam rasa di salam hidup saya. Saya yakin, pasti saya akan merindukan masa-masa menulis ini, merindukan ekpresi ketika setiap menulis postingan….
Ketika menulis postingan ini, saya tidak memikirkan ataupun merencanakan apapun kira-kira apa yang akan saya postingan kali ini ,, saya akan mencoba menulis sesuatu yang mengalir begitu saja di dalam hati dan pikiran saya. Mungkin yang utama saya akan menuangkan sedikit rasa kerinduan saya nantinya dengan orang-orang yang sangat saya cintai dan sayangi,, J



My Farents (Ayah dan Ibu)
They are my superhero from Jannah ,,
Mereka yang membesarkan saya dengan penuh kasih sayang,, Saya yakin akan kuat rasa rindu ini ketika jauh dri mereka nantinya. Inilah rencana Allah untuk membuat saya mandiri dengan bekerja jauh dari Orang tua J, Semoga saya dapat sukses,nyaman dan aman disana. Do’a merekalah yang selalu mengiringi langkah saya hingga saya bisa sampai kesana. Saya tidak tahu bagaimana membalas jasa-jasa mereka yang tidak terhitung lagi bahkan tak ternilai seberapa besarnya. Ridho mereka adalah Ridho Allah, saya sangat bersyukur dilahirkan dari sosok Ayah dan Ibu yang sangat sangat luar biasa ini ,, J
Aku tidak terbayang, bagaimana orang tuaku saat jauh dariku, saat pergi KKL dan pergi liburan unutk beberapa minggu saja orang tuaku selalu menelponku setiap saat. Ketika mereka mengantarkan kepergianku, air mata mereka selalu keluar dari sumbernya,, jujur akupun tidak tahan melihat keadaan ini. Itulah salah satu rasa cinta dan kasih sayang mereka yang sangat tulus padaku.. Aku akan berdo’a kepada Allah agar selalu menjaga kedua Orang tuaku saat aku jauh dari mereka,,,
Mereka yang telah mendidik saya sampai tumbuh menjadi sosok yang sekarang ini, cinta mereka kepadaku tidak dapat tergantikan oleh siapapun di dunia ini ,,,
_I do love them so much_




My Brothers and Sister
They are my soul, my inspiration and my everything ,,,
My oldest sister is Afreta Citra Astarina (K’Tata), My second brother is Yoga Dwitama (Bang Yoga) and the last is Kevin Faradho (Kevin/Apin).
Bersama mereka saya tumbuh dalam rangkulan dan dekapan orang tua kami. Merekalah yang selalu menyayangi saya dengan sempurna, mereka yang juga kadang kalanya menjadi musuh hehehe. Ketika salah satu dari mereka pergi untuk beberapa hari saja, saya merasa kangen , ditanya-tanya mulu keberadaannya, tetapi ketika mereka ada dirumah malah suka berantem sama saya hahahahaa. Mereka selalu melindungi terutama ketika saya berada dalam keadaan down dan butuh motivasi serta perhatian mereka. Jujur dari keempat bersaudara ini, saya yang paling manja walaupun saya punya adik, itu mungkin karena adik saya laki-laki yaaaa J, bahkan adik saya itupun sangat perhatian seperti layaknya seorang kakak ,,
Entahlah bagaimana perasaan saya jika jauh dengan mereka dan begitu pula sebaliknya,
Saya yakin saya akan merindukan canda gurau mereka, kehangatan dan ejekan mereka, nasehat dan curhatan mereka and the other thing ,, J
_I do love them so much_





My Bestfriends
They are my motivator, my listener and adviser
Prima Hardiyanti Akbar (Ima), Fitri (Pipit), Nanda Dwiputri (Puput), Lola.
Mereka selalu ada disetiap saya dalam keadaan suka maupun duka, selalu tau sifat dan kondisi yang sedang saya alami,, Mereka udah kayak saudara perempuan saya bahkan udah seperti ibu saya yang selalu menasehati dan merangkul saya dalam kehangatan terutama saat saya jatuh dalam suatu masalah. Nasehat mereka sangat membantu saya dalam menyelesaikan masalah. Selama 3 tahun terakhir ini Allah menitipkan mereka padaku,, banyak kenangan yang telah kami tuliskan selama 3 tahun ini. Jujur, selama itupun ada kalanya kami suka berantem, saling kecewa satu sama lain yang mehghasilkan suatu penilaian yang buruk dengan satu sama lain, tapi kami tetap kembali berate karena hati kami telah menyatu dan telah memahami keburukan satu sama lain, karena kami juga sudah tau konsekuensi dari persahabatan kami ini jika kami tidak ada yang saling mengalah. Ingatlah akan satu hal karena sahabat kalian itu cerminan diri kalian seperti halnya jodoh J,,,
Satu lagi sahabatku yang memang beda kelas tetapi selalu pergi dan pulang bersama saya selama 3 tahun terakhir ini, Rutmawati Siagian (Ruth) namanya. Saya juga pasti akan merindukan segalanya bersama Ruth terutama saat kami pergi bersama-sama dan bertemu dengan orang-orang aneh di dalam perjalanan menuju kampus J ,,,,
Buat kalian berempat (kecuali pipit :p ) cepet nyusul dapet kerja yaaaaaa,, semoga apa yang kalian inginin dan impiin dapat tercapai sesegera mungkin,, tidak ada yang tidak mungkin terjadi.. I trust you can do it ,,,,, coming soon yaaa guys berita bahagianya :* ,,,,
_Gonna miss you so much guyssss_




My Mon Cherie,
His name is secret ,, Insyaallah he is my future life partner forever and ever,,
Sosoknya telah tumbuh dalam setiap mata memandang dan telah masuk kedalam hati dan kehidupan ini,, dia telah mengajarkan saya banyak hal dalam 2 tahun terakhir, hubungan ini bukan suatu hal yang dilihat ataupun dinilai banyak orang, kami hanya menjalankan dan merencanakan masa depan karena sesungguhnya Restu dan Ridho Allah SWT lah yang akan menentukan hasil/akhirnya J,,, Dia turut dalam menjdikan saya pribadi yang mantap, punya tujuan dan cita-cita, menargetkan dan berusaha merealisasikannya, dia pula yang membantu orang tua saya untuk menjadikan saya sosok yang sampai saat ini berdiri pada batas ini ,,, Walaupun jauh, alhamdulillah kami masih berahan hingga saat ini walaupun dalam perjalanan banyak sekali gangguan-gangguan bahkan cobaan, banyak juga yang berusaha untuk masuk dalam perjalanan kami.
Entahlah, ketika saya akan bertambah jauh nanti, bagaimana dengan hati dan perasaan saya? Apakah saya akan menambah kerinduan dalam hati ini ? kami akan sama-sama sibuk bekerja untuk merealisasikan mimpi-mimpi kami, lantas bagaimanakah waktu untuk komunikasi kami ?
Aku hanya percaya akan satu hal, Jika kami berjodoh nantinya Allah pasti akan membukan jalan untuk kami bersama walapun sekarang kami berkerja di kota yang berbeda. J….
_Tu me manques_


Tidak hanya mereka, tetapi banyak teman-teman lain yang juga sangat aku rindukan nantinya terutama anak-anak KIB calon orang-orang sukses (Aamiin Ya Robbalalaamiin)..





Selanjutnya beberapa hal yang akan saya tinggalkan untuk lebih focus kerja ,,
Sebenarnya ada sedikit hal yang ingin aku coret disini,,, J
Saya juga tidak tau apa ini namanya, tetapi mengapa ada beberapa orang yang berusaha untuk mencampuri urusan pribadiku sejak lama sebenarnya tetapi lebih spesifik dalam beberapa bulan terakhir ini, yang berusaha untuk campur tangan dalam hubunganku. Menurutku ini hal yang pribadi karena jatuh cinta itu haknya setiap orang dan tidak ada yang boleh melarangnya J,, mengapa saat sekarang saja hubungan kami dicampur tangani orang lain , apalagi setalah kami menikah ?? ,,,
Jujur, jika dalam waktu selanjutnya mereka masih berusaha untuk menghancurkan semuanya, saya tidak akan tinggal diam karena kalian tidak boleh mancampuri urusan pribadi orang lain dan jangan kalian pikir saya tidak tau apa-apa tentang orang-orang kalian,,,
Kalian jangan main-main dengan saya, saya tau semua kebusukan dan kemunafikan beberapa orang diantara kalian yang dari luar kelihatan harum ,,, tolong ingat itu J
Apa kalian suka dengan dia ? apa kalian tidak suka jika dia mencintai saya ? apa yang sedang kalian pikirkan ,, tolong ini masa depan kami bukan urusan kaliaaaan..
Hubungan kami ini bukan suatu hal yang merusak atau melakukan hal yang negative,, kami selalu dapat saling memotivasi,  saling menjadikan diri pribadi yang lebih baik lagi, mendukung dan mendorong satu sama lain ,,, apa kalian tidak pernah tau bahwa laki-laki yang sukses itu selalu ada wanita yang hebat dibelakangnya J ,,,,
Jujur, saya malah merasa sangat bersyukur dalam hubungan ini karena saya dapat menjadi pribadi yang lebih baik sampai saat ini J,,,
Masalah yang tidak penting ini akan saya lupakan karena saya tidak mau hal bodoh ini merusak kefokusan saya dalam bekerja dan saya harus segera merealisasikan mimpi-mimpi saya demi masa depan yang indah ,, bukan hanya mengurusi hal aneh ini karena hubungan saya dan mon Cherie insyaallah tidak akan rapuh hanya dengan hal tidak penting ini karena kenapa ? kalian orang lain yang tidak boleh mencampuri urusan pribadi dan kisah cinta kami , kalian itu bukan siapa-siapa,, kalian itu bukan orangtua kami yang berani-beraninya turut campur dalam urusan pribadi dan hubungan kami JJJJ



0 Comments